60 Anggota Polri Dikirim ke Dogiyai Atasi Aksi Pembakaran







Pembakaran oleh sekelompok warga terhadap rumah dan kios masyarakat di Kabupaten Dogiyai, Minggu (23/5/2022) malam. (Foto/Antara)

Jayapura, JN

Sebanyak 60 anggota Polres Nabire dan Polres Deiyai memperkuat penanganan keamanan di Dogiyai, Papua, setelah aksi pembakaran.

Dirkrimum Polda Papua Kombes Pol. Faizal Rahmadani di Jayapura, Senin, mengatakan bahwa bantuan itu untuk memperkuat personel di Dogiyai guna mengatasi berulangnya pembakaran yang terjadi di wilayah itu.

Ia membenarkan sejak Minggu (22/5/2022) malam terjadi pembakaran hingga menghanguskan sekitar 18 rumah warga, bahkan ada beberapa orang di antaranya terluka.

Namun, berapa banyak yang terluka belum ada laporan lengkap karena pada hari Selasa (24/5) pihaknya baru ke Dogiyai. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!