48 Kafilah Asal PALI Dilepas Bupati







Sementara itu, dalam sambutannya Drs. Kusmayadi didampingi Kabag Kesra Kabupaten PALI, Junaidi meminta agar para kafilah yang dikirim untuk mewakili kabupaten PALI, bisa menjaga nama baik.

“Ini kesempatan bagi adik-adik dan anak-anak untuk bisa meraih prestasi dan menjadi kebanggaan keluarga dan daerah. Untuk itu, kami mohon untuk memberikan yang terbaik bagi kabupaten PALI,” jelasnya.

“Terkhusus official yang akan mendampingi para kafilah, tolong dijaga dengan baik. Dan terus berikan arahan dan motivasi kepada anak-anak agar bisa mengharumkan nama kabupaten PALI,” tutupnya.

Tampak hadir dalam pelepasan Camat Talang Ubi, dan para official kabupaten PALI. (ans)



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!