Polisi Belum Tetapkan Tersangka Kasus Ledakan di Banyumas







“Masih dalam pemeriksaan di Reserse,” kata Kombes Edy menegaskan.

Kepala Satuan Reserse Kriminal Polresta Banyumas Komisaris Polisi Agus Supriadi mengatakan pihaknya telah memeriksa enam orang saksi yang merupakan keluarga dan tetangga korban.

Menurut dia, pihaknya juga masih menunggu hasil pemeriksaan Labfor Polda Jateng terkait dengan barang bukti yang ditemukan di lokasi ledakan.

Ia mengakui jika hingga saat ini pihaknya belum menetapkan tersangka dalam kasus ledakan tersebut karena akan dilakukan gelar perkara lebih dahulu setelah hasil pemeriksaan Labfor keluar. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!