Melalui Forum HRD Lahat Siap Ciptakan Tenaga Kerja Profesional







“Jika ada permasalahan terkait tenaga kerja/buruh, Forum HRD harus sama-sama mencari solusi tebaik. Terus perkuat koordinasi dengan Pemkab Lahat melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Lahat,” kata Cik Ujang.

Kemudian Kepala Disnakertrans Lahat, Mustofa Nelson menuturkan, forum ini dibentuk sebagai wadah silaturahmi perusahaan, wadah untuk menciptakan sinergitas antara perusahaan dengan Pemkab Lahat.

“Ini Forum HRD pertama yang dibentuk di Provinsi Sumsel. Jumlah anggotanya 45 orang dari 45 perusahaan tambang batu bara dan perkebunan di Kabupaten Lahat. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!