Johnny Depp Sebut Tuduhan Amber Heard “Kejam dan Tidak Benar”







Depp membantah menulis pesan itu dan mengatakan teleponnya mungkin dipakai oleh orang lain atau pesannya diubah.

Sebelumnya, model Inggris Kate Moss muncul sebentar untuk membantah klaim Heard tentang “rumor” mengenai pertengkaran mereka di tangga saat Moss dan Depp berkencan pada 1990-an.

Kate Moss mengatakan, yang sebenarnya terjadi adalah dia tergelincir di tangga dan punggungnya terluka ketika mereka sedang berlibur di Jamaika. Depp segera datang untuk menolongnya, menggendongnya ke kamar dan meminta bantuan medis.

“Dia tidak pernah mendorong, menendang atau melempar saya dari tangga,” kata Moss yang tampil lewat video dari Inggris, dikutip dari Reuters. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!