DPRD OI Gelar Banmus Bahas Jadwal Kegiatan Tahun Sidang 2022







“Ya hari ini rapat Banmus akan menjabarkan jadwal kegiatan DPRD OI untuk tahun sidang 2022,” ujar Suharto.

Berdasarkan pokok acara yang disampaikan pimpinan Rapat, Suharto melanjutkan, serta usul saran dan tanggapan yang dikemukakan baik dari anggota Banmus DPRD OI dapat disimpulkan menyetujui pembahasan jadwal-jadwal yang akan dijabarkan.

“Dilaksanakan rapat komisi DPRD OI dengan mitra kerja dalam dangka kegiatan evaluasi kegiatan perangkat daerah tahun 2022,” ujarnya.

Selain itu, lanjut Suharto kota juga menjadwalkan, Pelaksanaan rapat paripurna tingkat kedua penyampaian laporan komisi-komisi terhadap pertanggungjawaban APBD tahun anggaran 2022 dan pendapat akhir Bupati.

“Pelaksanaan kunker Komisi-komisi keluar provinsi dalam rangka pelaksanaan program kerja komisi-komisi selama empat hari dan masih banyak lagi jadwal-jadwal yang sudah diagendakan untuk tahun 2022 ini, semoga bisa memberikan yang terbaik untuk Kabupaten Ogan Ilir,” ujar Suharto. (man)



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!