



“Jangan lelah untuk terus berkorban. Kalian harus buktikan dengan aksi nyata sehingga bisa menjadi suatu kebanggaan karena tergabung di KNPI,” pungkasnya.
Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Penukal Utara, Kapolsek Penukal Utara, Kades Tempirai Timur, dan tokoh masyarakat, tokoh agama di wilayah Tempirai. (ans)

