Butuh 4 Tahun Untuk Wujudkan Film “Mencuri Raden Saleh”







“Kurang lebih 4 tahun dari ide, ini baru terwujud di penulis keempat. Jadi tadinya ada dua penulis mental, terus kita minta penulis Hollywood juga tapi enggak cocok karena terlalu bule banget ceritanya, akhirnya nulis sendiri,” ujar Angga dalam jumpa pers film “Mencuri Raden Saleh” di Jakarta, Kamis, (16/12/2021).

Angga mengatakan tantangan terbesar dari pembuatan film ini adalah membuat cerita pencurian menjadi sesuatu yang bisa diterima oleh masyarakat Indonesia.

Di Indonesia, film dengan tema pencurian masih menjadi sesuatu yang langka sehingga dia harus memikirkan agar jalan ceritanya mudah diterima dan masuk akal oleh penontonnya.

“Ini kan bukan sesuatu yang familiar untuk publik Indonesia jadi gimana bikinnya biar lebih masuk akal untuk publik lokal kita dan grounded,” kata Angga. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!