Admin JejakNegeriku.id

Marzan Aziz Akui Tandatangani Tiga Cek Dana Hibah Masjid Sriwijaya Bersama Marwah M Diah

Palembang, JN Marzan Aziz mantan Plt Ketua Umum Yayasan Wakaf Masjid Sriwijaya Palembang, Kamis (7/4/2022) menjadi saksi Alex Noerdin (mantan Gubernur Sumsel) dan Muddai Madang (mantan Bendahara Yayasan Wakaf Masjid Sriwijaya), terdakwa dugaan korupsi pembangunan Masjid Sriwijaya dalam sidang di Pengadilan Tipikor Palembang. Dalam persidangan, Marzan Aziz mengakui, dirinya menandatangani …

Read More »

Mantan Plt Ketua Umum Yayasan Sebut Tidak Ada Proposal Masjid Sriwijaya

Palembang, JN Marzan Aziz mantan Plt Ketua Umum Yayasan Wakaf Masjid Sriwijaya, Kamis (7/4/2022) mengatakan, jika tidak ada proposal yang diajukan Yayasan Wakaf Masjid Sriwijaya terkait bantuan dana hibah pembangunan Masjid Sriwijaya yang diberikan oleh Pemprov Sumsel. Hal tersebut dikatakannya saat menjadi saksi Alex Noerdin (mantan Gubernur Sumsel) dan Muddai …

Read More »

Kejati Tegaskan Tetap dengan Dakwaan Terkait Eksepsi Aran Haryadi & Asri Wisnu Terdakwa Dugaan Korupsi Kredit Bank Sumsel Babel

Palembang, JN Kejati Sumsel melalui Kasi Penuntutan Bidang Pidana Khusus (Pidsus) M Naimullah SH MH, Kamis (7/4/2022) menegaskan, terkait eksepsi (nota keberatan atas dakwaan) Aran Haryadi (Pimpinan Divisi Kredit Bank Sumsel Babel), dan Asri Wisnu Wardana (Pegawai Analis Kredit Bank Sumsel Babel), terdakawa dugaan kasus korupsi kredit modal kerja Bank …

Read More »

Kadis Perkim Sumsel Basyaruddin Dicecar Hakim Soal Design Masjid Sriwijaya

Palembang, JN Basyaruddin Akhmad Kepala Dinas PU Perkim Sumsel, Kamis (7/4/2022) menjadi saksi Alex Noerdin (mantan Gubernur Sumsel) dan Muddai Madang (mantan Bendahara Yayasan Wakaf Masjid Sriwijaya), terdakwa dugaan korupsi pembangunan Masjid Sriwijaya di Pengadilan Tipikor Palembang. Dalam persidangan Majelis Hakim mencecar saksi Basyaruddin Akhmad terkait design and build atau …

Read More »

“Pretty Little Liars 2” Siap Tayang Perdana 14 April 2022 di Viu

Jakarta, JN Setelah sukses memenangi penghargaan internasional, serial “Pretty Little Liars” kembali hadir dengan musim kedua yang siap tayang perdana pada 14 April 2022 di 16 negara melalui layanan streaming Viu. Musim kedua serial yang dibintangi oleh Yuki Kato, Anya Geraldine, Caitlin Halderman, Valerie Thomas, dan Shindy Huang itu disutradarai …

Read More »

Lima Drama Korea Tentang Perjuangan Hidup yang Menyentuh Hati

Jakarta, JN Semua orang pasti pernah menghadapi pasang-surut kehidupan. Baik itu momen yang mengharukan maupun menguji kesabaran, selalu ada pelajaran yang bisa dipetik ketika menelusuri lika-liku kehidupan. Jika Anda sedang membutuhkan motivasi untuk mengumpulkan kembali semangat di tengah berbagai tantangan, lima drama Korea di bawah ini dapat menjadi inspirasi yang …

Read More »

Jung Ho-yeon Bintangi Film Hollywood “The Governesses”

Jakarta, JN Aktris Korea Selatan Jung Ho-yeon dikonfirmasi membintangi film Hollywood baru berjudul “The Governesses” karya sutradara Joe Talbot. Menurut keterangan Saram Entertainment, dikutip dari Yonhap pada Kamis, Jung akan beradu akting dengan Lily-Rose Depp dan Renate Reinsve yang memenangi aktris terbaik di Festival Film Cannes tahun lalu untuk “The …

Read More »

Patroli Polisi Gagalkan Rencana Tindak Kejahatan Jalanan di Bantul

Bantul, JN Kegiatan Blue ​​​​​​​Light Patrol Kepolisian Sektor Banguntapan bersama Kepolisian Resor Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Kamis (7/4/2022) dini hari menggagalkan aksi kejahatan jalanan yang direncanakan dua kelompok remaja di Kecamatan Banguntapan. “Kita ketahui bahwa Polres Bantul memiliki satu program pada bulan Ramadhan, yaitu ‘Blue Light Patrol’ untuk menangani semua …

Read More »
error: Content is protected !!