KPK Geledah Kantor DPRD OKU Pasca OTT Anggota Dewan







Petugas Pamdal DPRD menjaga pintu masuk saat KPK melakukan penggeledahan gedung dewan setempat, Kamis.(foto-antara)

Baturaja, JN

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di Kantor DPRD Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan setelah dilakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) tiga anggota dewan setempat terkait kasus suap sembilan proyek di Dinas PUPR OKU.

Pantauan di Gedung DPRD OKU pada Kamis siang (20/3/2025), Tim KPK menggunakan rompi khusus melakukan penggeledahan di beberapa ruangan antara lain Bagian Persidangan dan ruangan Bagian Umum dan Keuangan Sekretariat DPRD OKU.

Awak media yang mencoba memasuki ruangan untuk meliput tidak diperbolehkan karena penggeledahan dilakukan oleh KPK secara tertutup. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!