Festival Sagarurung Pecahkan Rekor Manggang dan Makan Terbanyak







Ketum Leprid Paulus Pangka menyerahkan medali hingga piala dan piagam rekor manggang dan makan ikan asap bumbu Segarurung PALI terbanyak.(Foto-Anas/JN)

PALI, JN

Pemerintah Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Provinsi Sumatera Selatan, melalui Dinas Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) menorehkan rekor dengan manggang dan makan ikan asap Sagarurung PALI terbanyak berjumlah total 2022 ekor.

Pemecahan rekor pertama dari Lembaga Prestasi Indonesia Dunia (Leprid) ini diberikan langsung Ketua Umum Leprid, Paulus Pangka, SH kepada Bupati PALI, Dr. Ir. H. Heri Amalindo, MM didampingi Wabup Drs. H. Soemarjono serta Sekda Kartika Yanti, SH MH, Senin (12/12/2022) bertempat di Sanggar Pramuka Komplek Pertamina Pendopo Kecamatan Talang Ubi.

Paulus Pangka langsung melalukan penilaian sesuai ketentuan pada Sagarurung Festival, Pemecahan Rekor dari Leprid dengan manggang dan makan ikan asap bumbu Segarurung PALI terbanyak. HALAMAN SELANJUTNYA>>



About Admin JejakNegeriku.id

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!